Atasi Obesitas Pakai Porang, Yuk!

Kalian tahu nggak sih, kalau kasus obesitas di Indonesia selalu meningkat setiap tahunnya? Untuk mengatasi itu, pemerintah sedang gencar membudidayakan tanaman Porang yang merupakan tanaman asli Indonesia

Seperti apa sih, tanaman porang itu dan bagaimana cara pengolahannya?

Yuk simak infografik berikut!


Peneliti:
Diana Putri Maulida, Yunita Dwi Lestari, Nitzah, dan Okti Hajeng Kristadi
Desain: Shofie Najmil Latifa

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top